Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2018

Kiat-Kiat Bagi Para Pejuang Skripsi/TA dan Mahasiswa yang Akan Melaksanakan Sidang Akhir

Gambar
Kiat-Kiat Bagi Para Pejuang Skripsi/TA dan Mahasiswa yang Akan Melaksanakan Sidang Akhir. 100% mujarab dan berhasil! Assalaamu'alaykum Wr. Wb. Pagi yang cerah pada hari ini menambah semangat saya untuk membuat tulisan ini. Semoga bisa menjadi inspirasi bagi teman-teman para pejuang skripsi dan yang akan melaksanakan sidang akhir. Alhamdulillah, tanggal 29 Juni 2018 tepatnya hari jum'at minggu lalu, saya telah melaksanakan sidang akhir dan ditanyakan lulus oleh ketua program studi Manajemen Komunikasi, Fakultas Ilmu Komunikasi, Universitas Padjadjaran. Akhirnya ya! Setelah melewati proses yang panjang dan cukup melelahkan, karena jarak sebenarnya yang bukan main, 4 tahun saya bolak-balik Cimahi-Jatinangor. Rasanya pecah telor aja gitu hehehe. Sebenarnya skripsi/TA hanyalah salah satu syarat untuk lulus kuliah, baik itu D3/S1. Tapi rupanya hal ini menjadi suatu ketakutan yang berlebihan bagi sebagian banyak mahasiswa. Memang betul, saya juga mengalaminya. Mengapa? Karena